MENGENAL KOTA GANDRUNG BANYUWANGI YANG ASRI.


 

baju adat penari gandrung yang menjadi icon ketika anda memasuki kota banyuwangi.

     Hai traveler buat kalian yang ingin berkunjung tepat nya di pulau jawa yang paling timur, banyak ragam keindahan alam di kota banyuwangi. Sebagai warga banyuwangi yang menuliskan tentang ragam budaya dan keindahan alam banyuwangi, murah wisatanya ramah warganya dan jika kalian ingin berkunjung ke banyuwangi. 

      Alangkah baiknya anda mengetahui musim / cuaca jika anda tidak ingin kecewa di tempat yang anda kunjungi, seperti musim hujan yang curah hujan nya cukup tinggi. Ada baiknya anda wisata ke pantai karena cocok dengan tujuan anda yaitu menikmati pantai dan ombaknya seperti pantai pulau merah , pantai teluk ijo ,bangsring , alas purwo dan masih banyak lagi. Itu sekedar saran wisata agar anda bisa menikmati selama liburan . lalu apa saja yang jika musim panas wisata dan berkunjung yang sesuai dengan cuaca ...?

      Datang lah ketempat wisata yang sesuai musim seperti panas atau cerah. kunjungi lah seperti kawah ijen yang namanya sudah mendunia, alas purwo selsin menyajikan pantainya di sana ada hutan alam yang di lindungi. Ada ragam satwa liar di sana seperti kijang / rusa , banteng , cendrawasih , ayam merak dan kera. 
      
      Selamat berlibur buat anda para traveler semoga artikel singkat ini bisa membantu kapan anda harus mempersiapkan liburan anda senyaman mungkin, jangan takut untuk ke banyuwangi karena harga kuliner di kota ini murah dan bersahabat dengan kantong anda.


Komentar